Wednesday 21 March 2018

Contoh Penulisan Daftar Pustaka

Tulisan ini memberikan sedikit gambaran mengenai cara penulisan daftar pustaka dengan baik dan benar. menunjukan bagaimana daftar pustaka disusun, dari awal penulisan nama, judul hingga penerbit. Paling penting yang perlu di ingat, bahwa dalam daftar pustaka setiap judul buku di urutkan sesuai dengan abjad nama pengarangnya.



Dean, G. (2012). Step by step to stand-up comedy. Jakarta: Bukune.

Franiadi, Rafli. 2016. Visi Misi dan Uraian Usaha JTV Jember. Jember : Tidak diterbitkan.

Hapsari, A.P. (2015). Skripsi. Komunikasi intrapersonal anak muda dalam penggunaan bahasa jawa krama pada kelompok sosial. Yogyakarta: Program Studi Ilmu Komunikasi, Fakultas Komunikasi dan Humaniora, Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga.

Khairani, D.N. (2017). Skripsi. Bahasa tutur komunitas stand-up comedy surabaya. Bangkalan: Program Studi Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Budaya, Universitas Trunojoyo Madura.

King, Larry. 1995. Seni Berbicara kepada siapa saja, kapan saja, di mana saja. Jakarta : Gramedia Pustaka Utama.

Kriyantono, R. (2009). Teknis praktis riset komunikasi. Jakarta: Kencana

Kuswarno, E. (2009). Fenomenologi: Metodologi penelitian komunikasi. Bandung: Widya Padjadjaran.

Laksana, M.W. (2015). Psikologi komunikasi: Membangun komunikasi yang efektif dalam interaksi manusia. Bandung: CV Pustaka Setia.

Littlejohn, S.W., & Foss, K.A. (2009). Teori komunikasi. (Mohammad Yusuf Hamdan, Penerjemah). Jakarta : Salemba Humanika.

Moleong, L.J. (2007). Metode penelitian kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Morissan. (2013). Teori komunikasi: Individu hingga massa. Jakarta : Kencana Prenadamedia Group.

Mubarok, M.Mufti. 2011. Tips & Trik Agar Nongol di Media. Surabaya : Java Pustaka Media Utama.

Mulyana, D. (2000). Ilmu komunikasi suatu pengantar. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Nurhidayah, L. (2015). Skripsi. Proses komunikasi intrapersonal produser dalam program sentuhan qolbu di TVRI stasiun d.i yogyakarta. Skripsi Yogyakarta: Jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam, Jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam, Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga.

Papana, R. (2016). Buku besar stand-up comedy indonesia. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Pragiwaksono, P. (2012), Merdeka dalam bercanda. Bandung: Bentang Pustaka.

Pujileksono, S. (2015). Metode penelitian komunikasi kualitatif. Malang: Intrans Publishing.

Rakhmat, J. (2012). Psikologi komunikasi. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Rohim, H.S. (2009). Teori komunikasi: Perpektif, ragam, dan aplikasi. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Sartono, Sri. 2008. Teknik Penyiaran dan Produksi Program Radio, Televisi dan Film. Jakarta : Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan.

Silalahi, U. (2009). Metode penelitian Sosial. Bandung: PT Refika Aditama

Soyomukti, N. (2010). Pengantar ilmu komunikasi. Jogjakarta: AR-Ruzz Media.

Sugiyono. (2012). Metode penelitian kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Labels:

1 Comments:

At 14 September 2018 at 02:25 , Blogger Hasbi Ainur Rohman said...

Open Posting GRATIS, bagi yang mau meningkatkan penjualan atau promo produknya di blog ini. Berlaku untuk promo komunitas, event, atau promo lainnya.

Syarat ketentuan : Silahkan membuat artikel/tulisan tentang produkmu dan keterangan lainnya, min 300 kata dan bukan duplikat. Satu orang free satu postingan.
Sebelum saya posting wajib follow blog ini.

Info lanjut PM

 

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home